Kata-kata bijak Sasuke Uchiha merupakan kata-kata yang dilontarkan oleh karakter Sasuke Uchiha di anime Naruto. Seperti diketahui, Sasuke merupakan salah satu karakter yang memberi warna seru di anime Naruto.
Sasuke yang memiliki masa lalu suram karena melihat pembantaian yang dilakukan oleh kakaknya Itachi, berubah menjadi sosok pendendam. Sosoknya yang penuh dengan rasa kebencian, membuat Sasuke sampai berguru ke Orochimaru. Keinginannya membunuh sang kakak akhirnya terwujud.
Setelah membunuh kakaknya, Sasuke mulai bertanya-tanya kebenaran sosok Itachi. Dalam perjalanan mencari kebenaran sang kakak, ia kerap mengucapkan kata-kata bijak Sasuke Uchiha. Tak hanya kata-kata bijak Sasuke Uchiha setelah mengetahui kebenaran Itachi, ia juga sudah menjadi sosok bijak dan cerdas sejak kecil.
Penasaran kan dengan kata-kata bijak Sasuke Uchiha? Berikut memora.id rangkum dari berbagai sumber, kata-kata bijak Sasuke Uchiha.
Kata-kata bijak Sasuke Uchiha
Berikut kata-kata bijak Sasuke Uchiha.
1. “Memiliki terlalu banyak ikatan menyebabkan seseorang kehilangan fokus, melemahkan keinginan terkuat mereka, keinginan terbesar mereka.” – Sasuke Uchiha.
2. “Apa yang aku miliki bukanlah mimpi, karena aku akan mewujudkannya.” – Sasuke Uchiha.
3. “Mimpiku tidak ada di masa depan. Mimpiku terletak di masa lalu. Itu satu-satunya tempat di mana ia ada.” – Sasuke Uchiha.
4. “Aku sudah lama menutup mata. Satu-satunya tujuan adalah dalam kegelapan.” – Sasuke Uchiha.
5. “Jika kamu bertingkah benar, tidak ada yang mengingat. Tapi jika kamu melakukan salah, tidak ada yang bisa lupa.” – Sasuke Uchiha.
6. “Keraguan itu ada, di dalam hati yang begitu menakutkan.” – Sasuke Uchiha.
7. “Tidak ada tubuh yang memperhatikan rasa sakit, tetapi setiap orang memperhatikan sebuah kesalahan.” – Sasuke Uchiha.
8. “Jangan mengasihaniku ketika kamu bahkan tidak mengerti apa yang aku alami.” – Sasuke Uchiha.
9. “Saya membunuh seseorang agar ia paham bagaimana rasa sakit.” – Sasuke Uchiha.
10. “Aku tidak ingin lagi melihat orang yang berarti, mati di depan hadapanku.” – Sasuke Uchiha.
Kata-kata Bijak Sasuke Uchiha
11. “Rasa sakit nyatanya bisa membuat orang lebih kuat.” – Sasuke Uchiha.
12. “Sekarang bukan masa depan yang aku mimpikan lagi. Ini cuma masa lalu.” – Sasuke Uchiha.
13. “Sesuatu yang hancur selalu dapat diperbaiki dan dibangun kembali.” – Sasuke Uchiha.
14. “Ini jalan yang aku piluh. Kamu atau siapa pun itu tak bisa mengubahnya.” – Sasuke Uchiha.
15. “Aku benci banyak hal dan aku juga tak terlalu suka hal apapun.” – Sasuke Uchiha.
16. “Kenangan masa lalu yang indah bukanlah untuk dikenang.” – Sasuke Uchiha.
17. “Yang namanya bodoh itu ada batasnya.” – Sasuke Uchiha.
18. “Tujuan hidupku cuma satu, balas dendam.” – Sasuke Uchiha.
19. “Caraku menjadi kuat adalah dengan caraku sendiri, bukan dari orang lain.” – Sasuke Uchiha.
20. “Aku meninggalkan indahnya hidupku hanya untuk melihatmu mati.” – Sasuke Uchiha.
Kata-kata Bijak Sasuke
Berikut kata-kata bijak Sasuke
21. “Yang namanya sahabat akan jadi sahabat sampai mati.” – Sasuke Uchiha.
22. “Aku harus mendapatkan kekuatan itu, meski itu buah iblis sekalipun.” – Sasuke Uchiha.
23. “Satu-satunya tujuan ku sekarang ialah hanya ada di dalam kegelapan.” – Sasuke Uchiha.
24. “Aku tahu kau kuat, karena merasakan rasa sakit karena kesepian.” – Sasuke Uchiha.
25. “Ikatan kebencian itu hanya ada pada saudaraku sendiri.” – Sasuke Uchiha.
26. “Yang namanya rasa takut itu akan menimbulkan suatu celah.” – Sasuke Uchiha.
27. “Segala yang kau katakan, tak akan pernah bisa mengubahku. – Sasuke Uchiha.
Kata-kata Sasuke di YouTube
Tentang Penulis
Tulisan Terakhir
- Bisnis15 December 20245 Jenis Beasiswa untuk Berbagai Jenjang Pendidikan
- Bisnis15 December 20244 Tips Cetak Barang Custom untuk Bisnis
- Ragam20 November 202410 Sisi Gelap Negara Botswana yang Jarang Diketahui
- Ragam18 November 2024SMM Panel Untuk Tingkatkan Interaksi Bisnis Online