Kata-Kata Mutiara Hashira

181 Kata-Kata Mutiara Hashira, Pilar Kimetsu No Yaiba

Hashira (柱 は し ら) atau Pilar adalah para eksekutif di Pasukan Pemburu Iblis dalam serial anime Kimetsu No Yaiba (Demon Slayer) karya Koyoharu Gotoge. Hashira dibentuk oleh Tsugikuni Yoriichi yang mengajarkan Teknik Nafas Matahari, dan diadaptasi tergantung kecocokan orangnya, melahirkan 4 Teknik Nafas Dasar Pertama, yaitu Nafas Air, Api, Batu, & Angin serta diketuai oleh kepala keluarga Ubuyashiki.

Teknik Nafas terus berkembang seiring berjalannya waktu, dan di zaman sekarang ada 9 Hashira / Pilar pendekar pemburu iblis terkuat yaitu: Pilar Air – Tomioka Giyu, Pilar Cinta – Kanroji Mitsuru, Pilar Ular – Iguro Obanai, Pilar Angin – Shinazugawa Sanemi, Pilar Batu – Himejima Gyomei, Pilar Suara – Uzui Tengen, Pilar Kabut – Tokito Muichiro, Pilar Api – Rengoku Kyojuro, dan Pilar Serangga – Kocho Shinobu, di bawah kepemimpinan Ubuyashiki Kagaya / Oyakata-sama.

Dikatakan bahwa kekuatan Hashira setara dengan kekuatan seratus orang Pemburu Iblis. Selain menguasai penuh teknik dasar Nafas masing-masing, beberapa dari mereka juga menciptakan tekniknya sendiri yang cocok dengan diri mereka. Motivasi dalam diri mereka juga sangat besar agar orang lain tidak merasakan kepedihan pernah yang mereka rasakan akibat Iblis, dan juga melatih para junior untuk menjadi lebih kuat.

Para Hashira sangat berperan besar dalam mengalahkan Iblis Bulan dan membasmi Raja Iblis, Muzan. Hingga setelah semua peperangan berakhir hanya menyisakan Giyu dan Sanemi.

Penasaran dengan Kata-Kata Mutiara Hashira, Pilar Kimetsu No Yaiba. Memora tuliskan untuk kamu! Kata-Kata Mutiara Hashira.

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Rengoku Kyojuro

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

1. “Mengesankan, melakukan pernapasan penuh seharian penuh merupakan langkah pertama menjadi seorang Pilar.” – Rengoku Kyojuro

2. “Mungkin masih membutuhkan seribu langkah untuk bisa mencapai posisi pilar.” – Rengoku Kyojuro

3. “Jika kau menguasai pernafasanmu, kau akan mampu melakukan berbagai hal. Memang tidak semuanya, tapi kau akan menjadi lebih kuat lebih dari hari sebelumnya.” – Rengoku Kyojuro

4. “Aku tidak mengerti kenapa kau mengincar orang yang sedang terluka.” – Rengoku Kyojuro

5. “Apa ada yang pelru kita bicarakan? Ini pertama kalinya kita bertemu, tapi aku sudah membencimu.” – Rengoku Kyojuro

6. “Menua dan mati, adalah keindahan yang dimiliki mahluk berumur pendek yang disebut manusia.” – Rengoku Kyojuro

7. “Karena mereka menua, mereka mati. Mereka luar biasa, penuh kasih sayang, dan berharga.” – Rengoku Kyojuro

8. “Bocah ini tidak lemah, jangan hina dia.” – Rengoku Kyojuro

9. “Sebesar apapun motivasi yang kau miliki, aku tak akan pernah menjadi Iblis.” – Rengoku Kyojuro

10. “Aku akan memenuhi tugasku! tidak akan kubiarkan siapapun mati disini!.” – Rengoku Kyojuro

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Rengoku Kyojuro

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

11. “Ibu sama halnya denganmu, aku merasa terhormat memiliki Ibu sepertimu.” – Rengoku Kyojuro

12. “Kau tak akan bisa lari!.” – Rengoku Kyojuro

13. “Mereka yang membahayakan nyawanya sendiri untuk melawan iblis dan melindungi manusia, adalah pemburu iblis. Tidak peduli apa yang dikatakan orang lain..” – Rengoku Kyojuro

14. “Hiduplah dengan penuh kebanggaan.” – Rengoku Kyojuro

15. “Kalau kau dikalahkan oleh kelemahan dan ketakutanmu sendiri, nyalakan api di hatimu. Gertakan gigimu dan terus maju!.” – Rengoku Kyojuro

16. “Sekalipun kau berhenti di tengah jalan dan merasa takut, kau tidak akan bisa mengehentikan aliran waktu. .” – Rengoku Kyojuro

17. “Jangan sedih karena nantinya kita akan menuju akhir.” – Rengoku Kyojuro

18. “Kalau kau seorang pilar, kau akan melakukan hal yang sama terhadap semua orang. Tidak peduli siapa mereka, tunas muda tidak boleh sampai dikalahkan.” – Rengoku Kyojuro

19. “Tak usah pikirkan aku yang akan mati disini. Kalau kau seorang pilar, sudah sewajarnya kau menjadi tameng bagi para juniormu.” – Rengoku Kyojuro

20. “Kalian semua masih bisa terus tumbuh. Selanjutnya kalian semua akan menjadi pilar yang membantu para pemburu iblis. Aku percaya pada kalian, aku sungguh percaya.” – Rengoku Kyojuro

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Uzui Tengen

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

21. “Kalau kau menggunakan taringmu pada orang-orang yang tidak berdosa, pedang api merah Rengoku ini akan membakar hingga tulang-tulangmu!.” – Rengoku Kyojuro

22. “‘Kuat’ bukanlah kata yang hanya bisa digunakan untuk tubuhmu saja.” – Rengoku Kyojuro

23. “Hidup ada rangkaian dari keputusan, kamu tidak akan pernah memiliki pilihan yang tak terbatas, atau waktu yang tak terbatas untuk terus berpikir. Tapi apa yang kamu pilih dalam sekejap akan menentukan siapa dirimu.” – Rengoku Kyojuro

24. “Prajurit yang berjuang menentukan hidup orang lain sangatlah berharga.” – Rengoku Kyojuro

25. “Dedikasi mereka yang murni untuk orang lain itu terlepas dari bakat alami mereka. Mereka tidak mempertaruhkan nyawa untuk mendapatkan pujian, mereka hanya merasa bahwa mereka harus melakukannya.” – Rengoku Kyojuro

26. “Aku tidak percaya! Sebagai seorang Hashira, aku malu pada diriku sendiri! Jika ada lubang aku ingin masuk ke dalamnya!.” – Rengoku Kyojuro

27. “Senjuro, kamu berbeda denganku. Kamu memiliki kakak laki-laki dan dia percaya dengan adiknya! Apapun jalan yang kau tempuh, kamu akan menjadi orang yang hebat! Kamu memiliki semangat membara di hatimu!.” – Rengoku Kyojuro

28. “Mari lakukan yang terbaik, mari kita bekerja keras dalam hidup! bahkan jika kita kesepian!.” – Rengoku Kyojuro

29. “Aku adalah Dewa yang menguasai keindahan, Dewa Perayaan.” – Uzui Tengen

30. “Jangan pernah malu, pemenanglah yang akan bertahan hidup.” – Uzui Tengen

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Uzui Tengen

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

31. “Apa aku terlihat seperti punya bakat? Kalau seperti itu caramu melihat orang sepertiku, hidupmu pasti bahagia.” – Uzui Tengen

32. “Aku orang yang terpilih? Jangan bercanda! Kau pikir sudah berapa banyak nyawa yang gagal kuselamatkan?!.” – Uzui Tengen

33. “Tentu saja aku akan mempertaruhkan nyawaku, tentu saja aku akan melakukan apapun. Orang-orang yang menanggung pertentangan dan konflik adalah orang lemah.” – Uzui Tengen

34. “Racunnya tidak berguna! Bagaimana kalau aku menari untuk kalian?.” – Uzui Tengen

35. “Aku sedang dalam kondisi sempurna! Dan aku bisa makan serarus mangkuk tempura dengan elok!.” – Uzui Tengen

36. “Kami akan menang dengan mudah dasar bawahan bodoh! Memang ada racun di tubuhku, tapi aku masih semangat! Jangan meremehkan manusia!.” – Uzui Tengen

37. “Ketiga bocah ini adalah penerusku yang berharga! Mereka tidak akan lari! Mereka punya nyali! .” – Uzui Tengen

38. “Kita harus memberi batas pada titik tertentu. Atau kita tidak bisa hidup di bawah sinar matahari tanpa merasa malu.” – Uzui Tengen

39. “Yang muda sudah berkembang, bocah yang kau benci sudah berkembang.” – Uzui Tengen

40. “Aku dilahirkan untuk bahagia!.” – Uzui Tengen

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Shinobu Kocho

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

41. “Sepertinya kau bukan Iblis bulan atas, lalu kenapa aku dapat dengan mudah memotong kepalamu kalau kau bukan lemah? Apakah otakmu meledak?.” – Uzui Tengen

42. “Biar aku tegaskan urutan prioritas kehidupanku. Pertama kalian bertiga, kedua masyarakat, kemudian baru diriku sendiri. Kita akan tetap melindungi orang-orang tentu saja karena kita Pemburu Iblis. Tapi kalian sangat berharga untukku, jadi jangan mati.” – Uzui Tengen

43. “Tidak maslaah bagiku hak itu, lagipula aku sudah menduga semuanya.” – Shinobu Kocho

44. “Jika kau sudah bertekad mengalahkan iblis itu, kalahkanlah. Jika kau sudah bertekad untuk menang, mengangkanlah. Menanglah walau harus berkorban.” – Shinobu Kanae

45. “Meskipun kami lemah dan tidak bisa memenggal kepala iblis, jika kami dapat membunuh satu iblis akan banyak orang yang terselamatkan.” – Shinobu Kocho

46. “Dan kalau kami dapat mengalahkan iblis bulan atas, kami dapat menyelamatkan ratusan orang.” – Shinobu Kocho

47. “Ini bukan soal bisa atau tidak, ini adalah hal yang harus kulakukan.” – Shinobu Kocho

48. “Aku sudah membalut lukanya, jangan dipegang ya. Kau tidak boleh melepasnya tanpa minta izin terlebih dulu, ini adalah janji jari manis.” – Shinobu Kocho

49. “Bahkan jika hipotesis racunnya mulai bekerja, jangan pernah lengah, cara yang paling ampuh adalah memotong lehernya.” – Shinobu Kocho

50. “Aku pasti akan membuat dia lemah, jadi lakukan sentuhan terakhir dan potong lehernya Kanao.” – Shinobu Kocho

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Shinobu Kocho

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

51. “Oh kau mati juga ya? Bagus, aku bisa mati dengan tenang sekarang.” – Shinobu Kocho

52. “Aku ingin memakamkanmu dengan racun buatanku jika bisa, tapi aku gak masalah dengan ini. Lagipula semuanya menang.” – Shinobu Kocho

53. “Pemimpin iblis masih berkeliaran, tapi aku yakin tidak akan masalah. Salah satu sekutuku akan mengakhirinya, aku cukup yakin dengan akan hal itu.” – Shinobu Kocho

54. “Bagaimana kamu bisa merasa kasihan atas sesuatu yang membunuh manusia? Aku belum pernah menderngar sesuatu yang begitu absurd.” – Shinobu Kocho

55. “Jika aku cara untuk tidak membunuh iblis yang menyedihkan ini, aku harus terus mencoba mencari cara itu. Tanpa pernah memadamkan senyuman yang dimiliki kakakku.” – Shinobu Kocho

56. “Aku pernah percaya bahwa jalan kebahagiaan akan terus berlanjut selamanya. Tapi seketika itu dihancurkan, untuk pertama kalinya aku menyadari bahwa itu hanya terletak di atas selembar kertas tipis.” – Shinobu Kocho

57. “Saat kita diselamatkan, ada orang lain diluat sana yang kebahagiaannya belum hancur.” – Shinobu Kocho

58. “Ya, aku marah Tanjiro, aku selalu marah. Orangtua ku terbunuh, kakak perempuanku terbunuh, kecialu Kano, semua penerusku terbunuh. Jika iblis tidak membunuh keluarga gadis-gadis itu, mereka akan hidup bahagia bersama keluarganya sekarang. Itu membuatku marah!.” – Shinobu Kocho

59. “Aku mungkin satu-satunya Pilar yang tidak dapat memotong kepala Iblis. Tapi aku bisa membuat racun yang dapat membunuh Iblis dengan cara yang mengagumkan.” – Shinobu Kocho

60. “Maafkan aku, kau bahkan tidak menyadari bahwa semua orang tidak menyukaimu kan?.” – Shinobu Kocho

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Tokito Muichiro

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

61. “Tidak mengapa jika kita terpisah, setidaknya perasaan kita saling terhubung. Dan ingatan kita akan abadi selamanya.” – Shinobu Kocho

62. “Kau dan alam semesta adalah sebuah keindahan yang tak bisa kugapai hanya dengan kata-kata.” – Shinobu Kocho

63. “Aku membunuhnya dengan racun manis yang tidak akan membuatnya merasakan sakit.” – Shinobu Kocho

64. “Semakin banyak manusia, semalin sulit mengandalikan mereka.” – Shinobu Kocho

65. “Mimpiku adalah kita dapat berteman dengan Iblis.” – Shinobu Kocho

66. “Pergilah ke neraka!.” – Shinobu Kocho

67. “Kau sudah bekerja keras, Kanao.” – Shinobu Kocho

68. “Urus saja urusanmu sendiri di neraka, persetan.” – Shinobu Kocho

69. “Kau benar-benar lemah, aku tidak tahu kenapa kau bisa jadi pemburu iblis.” – Tokito Muichiro

70. “Pikiranlah selagi kalian mengomel dan menggerutu seperti itu, sudah berapa banyak orang yang mati?.” – Tokito Muichiro

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Tokito Muichiro

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

71. “Sadari posisimu saat bertindak, kau itu bukan bayi.” – Tokito Muichiro

72. “Manusia itu adalah mahluk hidup yang bisa memunculkan kekuatan yang hebat demi orang lain.” – Ayah Muichiro

73. “Sebaik apapun dirimu dalam kehidupan, pada akhirnya dewa dan Budha tidak akan melindungimu, karena itulah aku melindungimu.” – Tokito Yuichirou

74. “Sepertinya indramu sudah mulai tumpul karena sudah hidup ratusan tahun. Selanjutnya lehermu akan putus, aku tidak ingin meladeni permainan guci bodohmu itu.” – Tokito Muichiro

75. “Kau boleh terlihat mencolok sesukamu, tapi itu semua sia-sia jika kau tidak bisa menyentuhku.” – Tokito Muichiro

76. “Ketika aku tau siapa diriku, keraguan kebingungan dan kejengkelan ku akan hilang. Dan tidak akan ada iblis di luar sana, yang mampu lari dari tebasan pedangku.” – Tokito Muichiro

77. “Meskipun aku kehilangan ingatan, tubuhku masih mengingatnya. Amarahku yang besar dan terus begejolak. Karena itulah aku terus berlatih keras sampai muntah darah, itu demi membasmi para iblis, demi menghancurkan mereka semua!.” – Tokito Muichiro

78. “Hey kau, iya kau. Darimana kau bisa tahu bahwa hanya kau yang tidak serius?.” – Tokito Muichiro

78. “Kalian ngomong apa? Dasar lemah.” – Tokito Muichiro

79. “Apa kau bercanda? Meski aku memang keturunanmu, meski sudah ratusan tahun berlalu, mana ada satupun darah dan selmu yang tinggal di dalam tubuhku.” – Tokito Muichiro

80. “Aku tidak punya fisik seperti Uzui-san, waktuku hanya beberapa jam sebelum aku mati karena kehabisan darah. Tapi kalau aku bisa memusnahkan iblis bulan atas pertama, setidaknya aku dapat meringankan beban mereka yang saat ini masih bertarung.” – Tokito Muichiro

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Himejima Gyomei

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

81. “Kalau mati akan membuatku jadi tidak berguna, jadi aku takkan mati!.” – Tokito Muichiro

82. “Berhenti berpikir dan lakukan yang terbaik.” – Tokito Muichiro

83. “Aku tidak akan membiarkanmu mati, kau masih memiliki 2 tangan untuk mengayunkan pedangmu!.” – Tokito Muichiro

84. “Kau tidak boleh ragu walau sedetik saja!.” – Tokito Muichiro

85. “Aku dilahirkan untuk bahagia, kau juga kan?.” – Tokito Muichiro

86. “Aku tidak melarikan diri dan tidak mengalihkan pandanganku dari apapun. Aku tidak menyesal mengorbankan nyawaku demi teman-temanku.” – Tokito Muichiro

87. “Ya ya, bisakah kau terbakar saja di neraka?.” – Tokito Muichiro

88. “Duduklah, mari kita bahas lebih lanjut! Aku ada usul!.” – Himejima Gyomei

89. “Kalau kau mengkosongkan pikiranmu, bahkan api akan terasa dingin.” – Himejima Gyomei

90. “Hal yang paling penting adalah inti dari tubuh kita, yaitu anggota tubuh itu sendiri. Menyeimbangkan tubuh dengan anggota tubuh yang kuat akan membuat serangan kita akurat dan memperkuat pertahanan.” – Himejima Gyomei

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Himejima Gyomei

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

91. “Namu amidabutsu.” – Himejima Gyomei

92. “Tidak peduli sebaik apapun dirimu, begitu kau terpojok, sifat aslimu akan keluar.” – Himejima Gyomei

93. “Jangan pernah lari, jangan pernah berbalik dan kabur. Itu sesuatu yang sederhana, namun hanya sedikit orang yang bisa melakukannya dalam keadaan tertentu.” – Himejima Gyomei

94. “Setiap orang memiliki masa depan yang tak pasti.” – Himejima Gyomei

95. “Kami para pemburu iblis akan terus disini sampai iblis terakhir dimusnahkan dari dunia ini.” – Himejima Gyomei

96. “Jika aku gagal disini, semua yang aku mulai akan selesai.” – Himejima Gyomei

97. “Untuk apa aku mempertahankan nyawaku disaat seperti ini? Siapapun dengan tekad setengah-setengah seperti itu tidak akan bisa menjadi Pilar.” – Himejima Gyomei

98. “Kau benar-benar menghina kami, sekarang darahku mulai memanas!.” – Himejima Gyomei

99. “Kami lahir sebagai manusia dan kami bangga jika mati sebagai manusia.” – Himejima Gyomei

100. “Berhentilah memaksa seseorang berpikir bahwa gagasanmu yang paling sempurna.” – Himejima Gyomei

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Kanroji Mitsuri

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

101. “Tokito dan Genya sudah mempertaruhkan nyawanya, kita tidak boleh menyia-nyiakannya.” – Himejima Gyomei

102. “Meninggal dalam keadaan terhormat, walau masih berusia semuda ini. Kami pasti akan membunuh Muzan dan mengirimnya ke Neraka, beristirahatlah dengan tenang.” – Himejima Gyomei

103. “Andai masih ada hari esok yang seperti biasanya, mari kita pergi.” – Himejima Gyomei

104. “Angkat kepalamu, ini tidak akan berakhir sebelum Muzan mati.” – Himejima Gyomei

105. “Obat itu akan jadi percuma jika digunakan padaku karena aku sudah tidak bisa diselamatkan, lebih baik perisalah para pemuda yang lain, tolonglah ini permintaan terakhirku.” – Himejima Gyomei

106. “Kau berhasil selamat setelah bertarung dengan iblis bulan atas, itu adalah pengalaman hidup yg sangat berharga.” – Kanroji Mitsuri

107. “Tidak ada hal yang lebih berharga daripada mengalami hal seperti itu. Itu bahkan sama dengan 5 atau bahkan 10 tahun latihan keras.” – Kanroji Mitsuri

108. “Hatiku tidak akan bergetar terhadap mereka yang melukai orang lain.” – Kanroji Mitsuri

109. “Takkan kubiarkan temanku menangis, Pemburu Iblis adalah teman-temanku yang berharga.” – Kanroji Mitsuri

110. “Iblis bulan atas atau siapapun itu aku tidak peduli! Aku tidak akan kalah pada orang jahat! Sekarang persiapkan dirimu, saatnya bertarung untuk serius!.” – Kanroji Mitsuri

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Kanroji Mitsuri

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

111. “Hebat kau adalah orang spesial yang dicintai para dewa, berbanggalah pada kekuatanmu. Orang yang mengejekmu hanya takut terhadap bakatmu, mereka hanya iri.” – Kanroji Mitsuri

112. “Serahkan kepadaku, aku akan melindungi kalian semua!.” – Kanroji Mitsuri

113. “Aku sangat suka madu dan mengoleskannya di rotiku dan ditambah mentega yang banyak. Setiap jam 3 aku selau minum teh hitam.” – Kanroji Mitsuri

114. “Aku tak ingin kamu mati, Iguro-san. Maaf karena aku tidak terlalu berguna.” – Kanroji Mitsuri

115. “Aku bahagia, aku menyukaimu Iguro-san.” – Kanroji Mitsuri

116. “Makanan yang kumakan bersamamu adalah yang paling lezat! karena kamu selalu menatapku dengan hangat.” – Kanroji Mitsuri

117. “Iguro-san kumohon, jika kita terlahir kembali sebagai manusia maukah kamu menjadikanku sebagai istrimu?.” – Kanroji Mitsuri

118. “Aku bertanya-tanya apakah tidak apa-apa bagiku untuk menjadi kuat sejak aku masih kecil. Dan jika saya bisa menjalani hidup saya tanpa orang memanggil saya monster yang tidak manusiawi.” – Kanroji Mitsuri

119. “Aku menekan kekuatanku karena ketakutan, tapi aku akan berhenti sekarang. Serahkan padaku, aku akan melindungi semua orang!.” – Kanroji Mitsuri

120. “Kata-kata itu menyakitkan hatiku, itu membuatku sedih.” – Kanroji Mitsuri

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Iguro Obanai

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

121. “Kejahatan karena jadi lemah, kejahatan karena lupa, kejahatan karena buang buang waktu, kejahatan karena membuatku kesal.” – Iguro Obanai

122. “Menjauh dari Kanroji dasar sampah!.” – Iguro Obanai

123. “Kita tidak tahu apa yang musuh kita bisa lakukan, mari kita lihat baik-baik dan tenangkan pikiran, tenangkan dirimu.” – Iguro Obanai

124. “Kau hanya akan jadi beban, bocah. Sebaiknya kau segera pergi dari sini.” – Iguro Obanai

125. “Aku ingin mati setelah mengalahkan Muzan, aku berharap darah kotor dalam tubuhku bisa disucikan dengan melakukan itu.” – Iguro Obanai

126. “Jika aku bisa terlahir kembali menjadi manusia nanti, aku berharap bisa tinggal di dunia yang damai tanpa iblis itu.” – Iguro Obanai

127. “Saat harapanku terkabul, aku akan mengatakan bahwa aku cinta padamu, Kanroji.” – Iguro Obanai

130. “Kami tidak boleh kalah, kami dikelilingi rekan kami yang sudah mati. Kami tidak boleh menyia-nyiakan nyawa mereka!.” – Iguro Obanai

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Iguro Obanai

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

131. “Disini akulah yang paling lemah, jadi aku harus bisa menyerang lebih efektif!.” – Iguro Obanai

132. “Ketika hidup seseorang dipertaruhkan, mereka bisa menunjukan ledakan kekuatan!.” – Iguro Obanai

133. “Aku harus bertahan dan berjuang lebih keras, demi Kanroji!.” – Iguro Obanai

134. “Aku merasa kamu seperti gadis biasa pada umumnya ketika aku bertemu denganmu waktu itu, dan aku merasa terselamatkan.” – Iguro Obanai

135. “Sifatmu yang periang dan selalu tertawa terhadap hal-hal sepele, aku yakin kamu pasti sudah melewati banyak hal untuk bisa menjadi seorang pilar. Tapi saat melihatmu semua itu sama sekali tidak terlihat.” – Iguro Obanai

136. “Saat aku ngobrol denganmu, aku sangat menikmatinya, aku sangat bahagia dan merasa seperti pria biasa pada umumnya. Aku yakin semua orang juga merasakan hal yang sama.” – Iguro Obanai

137. “Kamu yang slalu bahagia dan ramah telah menyelamatkan hati banyak orang dan kamu harus bahagia.” – Iguro Obanai

138. “Aku takkan membiarkan siapapun mengatakan hal buruk tentangmu.” – Iguro Obanai

139. “Aku pasti akan membuatmu bahagia dan dikehidupan berikutnya, aku pasti takkan membiatkanmu mati.” – Iguro Obanai

140. “Bertarunglah agar nyawamu dan kehormatanmu, tidak direnggut oran lain.” – Tomioka Giyuu

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Tomioka Giyuu

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

141. “Tidak baik menyebarkan nama sembarangan.” – Tomioka Giyuu

142. “Aku tidak suka bicara, jadi berhenti bicara padaku.” – Tomioka Giyuu

143. “Aku marah sekarang, ada rasa sakit yang membakar di punggungku.” – Tomioka Giyuu

144. “Kerja bagus karena telah melemparku sangat jauh.” – Tomioka Giyuu

145. “Aku tidak suka saat terlibat dalam pertarungan dimana lawan menyerang apapun demi kesenangannya sendiri.” – Tomioka Giyuu

146. “Situasi yang kita sebut sebagai pertarungan hidup dan mati, merupakan saat sejauh mana seseorang dapat mengeluarkan kekuatan aslinya.” – Tomioka Giyuu

147. “Aku masih hidup! Jika kau ingin membunuh Tanjiro, langkahi dulu mayatku!.” – Tomioka Giyuu

148. “Sesuatu yang dipercayakan kepadaku, terhubung ke masa depan. Aku tidak akan membiarkan teman dan keluargaku mati di depanku lagi!.” – Tomioka Giyuu

149. “Selama ini, aku belum pernah melihat iblis berubah kembali menjadi manusia.” – Tomioka Giyuu

150. “Walau terjadi sesuatu, hatiku tidak akan pernah gentar.” – Tomioka Giyuu

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Tomioka Giyuu

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

151. “Kita adalah sembilan pendekar pedang terkuat, Pilar para Pemburu Iblis. Karena itulah kita tidak akan pernah lupa, untuk siapa kita menghunuskan pedang dan siapa yang ingin kita lindungi.” – Tomioka Giyuu

152. “Ada hal yang harus di dukung, agar para pilar bisa bertingak sebagai seorang pilar.” – Tomioka Giyuu

153. “Aku masih bisa! Paksakan dirimu sampai akhir! Jadikan ini pertarungan yang tidak akan meninggalkan penyesalan!.” – Tomioka Giyuu

154. “Kak Tsutako, Sabito, maaf karena aku bersikap kekanak-kanakan.” – Tomioka Giyuu

155. “Perjuangkanlah! Orang lemah tidak memiliki kekuatan atau pilihan. Orang kuat akan menghancurkan semuanya!.” – Tomioka Giyuu

155. “Jangan menangis, jangan putus asa. Hal itu tidak ada gunanya bagimu!.” – Tomioka Giyuu

156. “Keluargamu sudah mati, saudara perempuanmu telah menjadi Iblis. Hatimu hancur, aku tahu rasa sakitmu, aku tahu kau ingin menangis.” – Tomioka Giyuu

160. “Jika aku datang setengah hari lebih cepat keluargamu mungkin bisa selamat. Tapi tidak mungkin mengembalikan waktu!.” – Tomioka Giyuu

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Shinazugawa Sanemi

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

161. “Isi hatimu dengan amarah! Kemarahan yang kuat dan murni tanpa belas kasihan akan menjadi dorongan yang kuat bagimu untuk bertindak!.” – Tomioka Giyuu

162. “Kelemahan dan janji-janji kosong tidak akan bisa melindungi adikmu atau menemukan obatnya, dan itu pasti tidak bisa membalaskan dendam keluargamu!.” – Tomioka Giyuu

163. “Aku tidak disukai oleh orang lain.” – Tomioka Giyuu

164. “Jika kau ingin membunuh Tanjiro, kalahkan aku dulu!.” – Tomioka Giyuu

165. “Tentukan pilihanmu, kembali berlatih atau ku bunuh kau.” – Shinazugawa Sanemi

166. “Jangan sombong bocah, aku sama sekali belum menerimamu.” – Shinazugawa Sanemi

167. “Hentikan omong kosongmu atau kucincang kau.” – Shinazugawa Sanemi

168. “Aku adalah angin yang akan memotong kepalamu sialan!.” – Shinazugawa Sanemi

169. “Menurutmu kenapa aku sampai sejauh ini seperti membunuh ibu kita? Karena aku ingin melindungimu.” – Shinazugawa Sanemi

170. “Selama ini kita tidak bisa melakukan sesuatu pada Ibu dan adik kecil kita, kau harus membuat istri dan anakmu bahagia sebagaimana mestinya. Karena akan kupastikan tidak ada satupun iblis yang akan menghalangimu.” – Shinazugawa Sanemi

Kata-Kata Mutiara Hashira

Kata-Kata Mutiara Shinazugawa Sanemi

Berikut Kata-Kata Mutiara Hashira:

171. “Beraninya kau memotong dadu adikku dasar kau mata aneh sialan! Kau akan mati, kau tidak bisa dimaafkan!.” – Shinazugawa Sanemi

172. “Orang-orang yang suci dan baik akan mati satu persatu, itulah kekejaman dunia kita saat ini.” – Shinazugawa Sanemi

173. “Itu membuatku gila, orang-orang yang menderita di luar sana bahkan sanggup untuk tersenyum.” – Shinazugawa Sanemi

174. “Aku kita lakukan, akan kutebas dia sampai berkeping-keping! Aku akan terus menebasnya sampai tak tersisa!.” – Shinazugawa Sanemi

175. “Aku akan mencincangmu sampai tak tersisa kecuali kepala!.” – Shinazugawa Sanemi

176. “Si sialan ini keras kepala sekali!.” – Shinazugawa Sanemi

177. “Tidak apa-apa, kakakmu akan melakukan apapun untuk menyelamatkanmu oke!.” – Shinazugawa Sanemi

178. “Apa itu anggota Pemburu Iblis yang melakukan perjalanan dengan Iblis? Sebenarnya apa yang terjadi disini!.” – Shinazugawa Sanemi

179. “Angin itu akan melepaskan kepalamu!.” – Shinazugawa Sanemi

180. “Kami tidak membutuhkan rasa terimakasihmu, Oyakata-sama. Alasan terbesar mengapa para Pemburu Iblis tetap bersama sampai akhir karena usaha dari keluarga Ubuyashiki!.” – Shinazugawa Sanemi

181. “Jaga dirimu baik-baik.” – Shinazugawa Sanemi

Jangan lupa baca artikel Kata-Kata Mutiara dan masing-masing latar belakang para Hashira Pilar Kimetsu No Yaiba juga ya anime lovers!

Kata-Kata Mutiara Hashira

2 DAGET

https://link.dana.id/kaget?c=stjt4m5kw&r=bkGiYp

https://link.dana.id/kaget?c=s7eq3pe4s&r=bkGiYp