Dunia hiburan Thailand kini termasuk dalam hiburan yang seru bagi netizen Indonesia. Banyak film dan drama Thailand yang menarik untuk disimak. Di setiap film atau drama selalu saja memunculkan satu bintang yang mencuri perhatian seperti bernama Kimberley Anne.
Kimberley Anne mencuri perhatian berkat aktingnya yang memukau. Perempuan keturunan Jerman Indonesia ini banyak menyita perhatian sehingga bikin penasaran biodata Kimberley Anne.
Berikut Memora.ID rangkum dari berbagai sumber, biodata Kimberley Anne Woltemas? Berikut Memora.ID rangkum dari berbagai sumber, biodata Kimberley Anne Woltemas dari usia hingga daftar drama.
Usia Kimberley Anne
Kimberley Anne merupakan seleb cantik Thailand kelahiran 22 Januari 1992. Artinya saat ini ia berusia 29 tahun. Dari informasi tanggal lahir bisa diketahui bahwa Kimberley Anne berzodiak Aquarius.
Tinggi Badan Kimberley Anne
Kimberley Anne termasuk seleb Thailand yang memiliki tinggi badan semampai. Tinggi badannya di atas rata-rata wanita asia. Ya, Kimberley Anne tinggi badannya 175 cm.
Tahun Aktif
Kimberley Anne mengawali kariernya di dunia hiburan Thailand sebagai aktris pada 2009. Ia debut di drama berjudul Yok Lai Mek. Setelah itu kariernya semakin meroket membintangi banyak drama hingga sekarang.
Daftar Drama Kimberley Anne
Berikut dirangkum drama yang pernah dibintangi Kimberley Anne.
– Yok Lai Mek (2009)
– Thara Himalai (2010)
– Duang Jai Akkanee (2010)
– Wayupak Montra (2010)
– Ruk Pathiharn (2011)
– 3 Noom Nuer Tong (2011)
– Panyachon Kon Krua (2012)
– Raeng Pradtanaha (2013)
– Ton Ruk Rim Rua (2013)
– Ab Ruk Online (2015)
– Mafia Luerd Mungkorn: Suer (2015)
– Nang Rai Tee Rak (2015)
– Love Songs Love Stories Special: Close To My Heartbeats (2016)
– Piang Chai Khon Nee Mai Chai Poo Wised (2016)
– Buang Hong (2017)
– Kom Faek (2018)
– Thong EK: The Herbal Master (2019)
– Dung Duang Haruetai (2020)
– Song Sanaeha (2021)
Daftar TV Show Kimberley Anne
Berikut daftar TV show yang pernah mengundang Kimberley Anne.
– 3 Zaaap (2013)
– Fullturn (2021)
Instagram Kimberley Anne
Tak lengkap rasanya jika mengulas tentang biodata Kimberley Anne tapi tidak membahas tentang akun Instagramnya. Ya, Instagram @kimmy_kimberley sangat aktif dengan sudah terunggah 4,6 ribu kiriman di feeds. Saat ini Kimberley sudah memiliki lebih dari 9,5 juta followers.
Biodata Kimberley Anne
Nama: Kimberley Anne Woltemas
Tanggal Lahir: 22 Januari 1992
Zodiak: Aquarius
Tinggi: 175 cm
Tahun Aktif: 2009
Instagram: @kimmy_kimberley
Tentang Penulis
Tulisan Terakhir
- Bisnis7 January 2025Indo SMM Panel Permudah Pemasaran Media Sosial
- Bisnis7 January 2025Pentingnya Menjaga Keamanan Operasional di Dunia Bisnis
- Bisnis15 December 20245 Jenis Beasiswa untuk Berbagai Jenjang Pendidikan
- Bisnis15 December 20244 Tips Cetak Barang Custom untuk Bisnis