Bagi pencinta musik Tanah Air, Juicy Luicy tentu sudah tak asing lagi. Karya-karya dari Juicy Luicy sangat menarik untuk didengarkan. Banyak karya yang curi perhatian seperti Tanpa Tergesa.
Selain Tanpa Tergesa, masih banyak lagu lainnya yang tak kalah menarik. Mulai dari Lantas hingga Mawar Jingga cocok untuk menemani hari-hari mu. Lagu Juicy Luicy pun juga memiliki lirik yang penuh makna.
Penasaran kan dengan kata-kata mutiara Juicy Luicy? Berikut Memora.id rangkum kata-kata mutiara Juicy Luicy dari lirik lagu.
Kata-kata Mutiara Juicy Luicy
Berikut kata-kata mutiara Juicy Luicy dari lirik lagu.
1. “Kapankah kau ada waktu sembunyi untuk bertemu?” – Lantas.
2. “Walau tak ada yang pasti yang kau beri hanya mimpi.” – Lantas.
3. “Keliru ataukah bukan? Tak tahu. Lupakanmu tapi aku tak mau.” – Lantas.
4. “Jangan terlalu kau dekat. Jangan buat terikat.” – Tanpa Tergesa.
5. “Mungkin kau dapat perannya tapi hanya sebagai bayang-bayangnya saja.” – Tanpa Tergesa.
6. “Jangan minta jatuh cinta. Luka lamaku juga belum reda.” – Tanpa Tergesa.
7. “Akhir bahagia masih kunantikan. Bukan sekedar hangatnya angin harapan.” – Jemari.
8. “Ribuan kata percuma. Cintamu dalam aksara.” – Jemari.
9. “Jangan buat ku bermimpi. Lalu hilang dan kau pergi.” – Jemari.
10. “Di tengah mesra kau dan dia, ku berada.” – Jemari.
Kata-kata Mutiara Juicy Luicy
Berikut kata-kata mutiara Juicy Luicy dari lirik lagu.
11. “Melihat pagi yang berbeda. Dari arah terbit yang sama.” – Lagu Nikah.
12. “Dingin malam takkan menyakitkan lagi. Ada temanku melihat bintang kini.” – Lagu Nikah.
13. “Telan dulu malam yang penuh rindu. Bungkam semua jalan hati kecilku.” – Tak Terbaca.
14. “Simpan kau di dalam mimpi indahku. Karna kau tak datang dalam hidupku.” – Tak Terbaca.
15. “Di dalam terluka, di luar tak terbaca. Memendam kecewa, kau senang di sana.” – Tak Terbaca.
16. “Senyum dengan air mata, sedih bukan tak bahagia.” – H-5.
17. “Lupakan aku, sayang, malam-malam kita yang masih kau genggam di hati yang terdalam.” – H-5.
18. “Mengapa kita ditakdirkan berjumpa padahal kita takkan mungkin ke sana.” – Mawar Jingga.
19. “Kupetik bunga mawar warna jingga hanya semata senyum kau dibuatnya.” – Mawar Jingga.
20. “Di sana ‘ku bukan yang utama. Di sana kau terlihat bahagia.” – Mawar Jingga.
2 DAGET
https://link.dana.id/kaget?c=ssb7zpzwh&r=bkGiYp
https://link.dana.id/kaget?c=s82n3ycrb&r=bkGiYp
Tentang Penulis
Tulisan Terakhir
- Bisnis7 January 2025Indo SMM Panel Permudah Pemasaran Media Sosial
- Bisnis7 January 2025Pentingnya Menjaga Keamanan Operasional di Dunia Bisnis
- Bisnis15 December 20245 Jenis Beasiswa untuk Berbagai Jenjang Pendidikan
- Bisnis15 December 20244 Tips Cetak Barang Custom untuk Bisnis